pada saat memposting terkadang kita mengalami kesulitan didalam penulisan kode HTML pada postingan.jika kita menuliskan kode HTML pada postingan maka tampilan pada blog kita terkadang tidak sesuai dengan yang kita tulis pada saat memposting, atau kadang tidak ada tampilan sama sekali.
untuk kali ini saya akan berbagi pengalaman cara memposting kode HTM pada postingan sehingga tampilan pada blog sesuai atau sama dengan pada saat kita memposting,dari hasil blogwalking saya ternyata banyak cara untuk membuat postingan kode HTML, tetapi yang menurut saya paling mudah adalah Cara yang satu ini.
1. memasang tombol HTML Encode pada halaman posting di blogger. Dengan adanya menu ini pada kolom posting, anda tidak perlu membuka web lain untuk Encode kode HTML. Jadi bisa anda lakukan pada saat memposting karena sudah ada menu tambahan yaitu HTML ENCODE SELECTION,menu tersebut akan tampila dibawah kolom postingan.
untuk mengaktifkan tombol ini Anda harus memakai browser Firefox, karena aNDA harus memasang add-ons plugin. jika belum memakai browser Firefox silahkan download
2. Langkah selanjutnya pemasangan tombol HTML ENCODE SELECTION :
- install Program GreaseMonkey. Setelah itu restart firefox anda.
- Selanjutnya adalah instal Java script berikut, Setelah itu tekan tombol install.
- langkah selanjutnya,Keluar dari firefox dan buka kembali browser firefox anda, masuk ke dasbor blogger dan lihat pada halaman poting secara otomatis akan ada tombol HTML Encode. Seperti gambar dibawah ini..
3. Cara mengunankan HTML ENCODE SELECTION,.
- Blok kode HTML yang anda tulis pada postingan setelah itu klik tombol HTML ENCODE SELECTION, maka secara otomatis kode HTML
4. Selamat mencoba dan semoga berhasil
Referensi : http://sahabatblogger.com/
http://marchsya.blogspot.com/
1 komentar:
html simpel tapi bikin ribet
Posting Komentar
Berikan Komentar untuk penyempurnaan blog ini,terimakasih